Bingung Setelah Lulus SMA/SMK mau Kemana? Pilih Kuliah, Kerja, Atau Wirausaha?

0
1452

“Bingung” mungkin itu yang ada dipikiran Anda saat harus menjawab pertanyaan setelah lulus SMA/SMK mau kemana? Mau kuliah, kerja, atau berwirausaha? Atau bahkan mau langsung menikah? Jika anda masih bingung artinya perlu tambahan pengetahuan untuk membantu Anda dalam mengambil keputusan yang tepat untuk masa depan anda.

Kuliah, Kerja, atau Wirausaha ?

Kuliah, Kerja, atau Wirausaha masing – masing memiliki kelebihan dan kekurangan. Selain itu setiap pilihan memiliki prasyarat yang berbeda. Agar Anda tidak bingung dalam menentukan keputusan setelah lulus mau kemana? Simak gambaran kekurangan dan kelebihan serta prasyarat dari kuliah, kerja, dan wirausaha yang bisa Anda jadikan refrensi dalam membuat keputusan.

KULIAHKERJAWIRAUSAHA
Menambah pengeluaran Memiliki penghasilan sendiri Bisa untung atau rugi
Peluang Profesi Terbuka LebarPeluang profesi terbatasPeluang usaha disesuaikan dengan kemampuan dan modal
Jenjang karir lebih baik dibandingkan lulusan SMA/SMKJenjang karir terbatasPertumbuhan usaha tidak terbatas

Jalani dengan ikhlas dan sungguh – sungguh

Apapun keputusan anda kuliah, kerja, atau wirausaha memiliki plus minus masing – masing. Pikirkan dengan matang sebelum mengambil keputusan. Apapun pilihan Anda, jika Anda menjalaninya dengan ikhlas dan sungguh – sungguh maka kesuksesan bisa diraih.

LEAVE A REPLY

Please enter your comment!
Please enter your name here